Tak Sabar Nonton Jennie Cs? Inilah Daftar Lagu Konser Born Pink BLACKPINK di Jakarta, Ada Boombayah

TRIBUNTRENDS.COM – BLINK merapat! inilah daftar lagu yang akan dibawakan BLACKPINK di konser BORN PINK World Tour di Jakarta.

Seperti diketahui, grup beranggotakan Jennie, Rose, Lisa dan Jisoo ini akan menggelar konser bertajuk BORN PINK World Tour pada 11 dan 12 Maret 2023.

BLACKPINK akan menyapa para penggemar mereka di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.

Seperti diketahui, konser BORN PINK World Tour dimulai sejak pertengahan Oktober 2022 lalu.

Jakarta menjadi kota ke-20 yang BORN PINK World Tour digelar.

Baca juga: BLINK Merapat! Ini Cara Menuju Venue Konser BLACKPINK di GBK, Panduan Naik KRL, MRT & Transjakarta

Mengutip laman setlist.fm, pada konser di negara atau kota sebelumnya, ada 24 judul lagu yang akan dibawakan BLACKPINK.

Setlist dibagi menjadi lima bagian, para member BLACKPINK tak hanya bernyanyi bersama namun juga secara solo.

Prediski setlist lagu yang akan dibawakan bersama antaranya lain How You Like That, Whistle, Lovesick Girls hingga tembang Kill This Love.

Sementara itu saat tampil solo Jennie, Lisa, Rose dan Jisoo akan membawakan lagu mereka masing-masing.

BLACKPINK  (Twitter BLACKPINK)

Tak hanya membawakan lagu-lagu BLACKPINK, ada juga yang akan meng-cover lagu milik Camila Cabello.

Berikut ini deretan prediksi setlist yang akan dibawakan BLACKPINK dalam konser BORN PINK World Tour besok.

Bagian 1

1. How You Like That

2. Pretty Savage


Selengkapnya

Leave a Reply

Detik-detik Satpam Digigit Ular di Perumahan Elite Terekam Kamera Small Earthquake Rattles South Bay Near Milpitas Cantik Emma Stone yang Baru Saja Menikah Mobil Terbang Fenomena Halo Matahari di Langit Jawa Timur Prewedding Terbaru Nikita Willy & Bos Blue Bird Desa Nelayan Paling Nyentrik Dunia Kelebihan Tes COVID oleh Anjing Dibanding PCR Rumah Orang Terkaya Dunia Aksi Protes Perubahan Iklim Global di Berbagai Negara