Tag: MahkamahKonstitusi
-
Mahkamah Konstitusi (MK) menyatakan Pasal 87 huruf a UU MK bertentangan dengan U…
Mahkamah Konstitusi (MK) menyatakan Pasal 87 huruf a UU MK bertentangan dengan UUD 1945. Oleh sebab itu, Ketua MK dan Wakil Ketua MK harus berhenti dari jabatannya akibat dibatalkannya Pasal 87 huruf a itu. Pasal 87 huruf a berbunyi: Hakim konstitusi yang saat ini menjabat sebagai Ketua atau Wakil Ketua Mahkamah Konstitusi tetap…
-
Serba serbi Pernikahan Ketua MK dan Adik Jokowi
Kredit: IST/POLRESTA SURAKARTA Pernikahan adik Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) berlangsung di Gedung Graha Saba Buana, Solo pada Kamis (26/5/2022) pagi. Pasangan Idayati dan Anwar Usman ini melangsungkan prosesi akad nikah di tempat yang sama sekitar pukul 09.00 WIB. Sumber: Kompas.com Editor naskah: hdy (yog) #jogjatribunnews #jokowi #pernikahan source
-
Dua warga Jakarta, A Komarudin dan Eny Rochayati, meminta agar masa jabatan Anie…
Dua warga Jakarta, A Komarudin dan Eny Rochayati, meminta agar masa jabatan Anies Baswedan sebagai Gubernur DKI Jakarta diperpanjang. Warga Papua juga menggugat agar masa jabatan kepala daerah di Papua juga bisa diperpanjang. Mahkamah Konstitusi (MK) menasihati pemohon untuk memperpanjang petitumnya. Pemohon meminta MK menyatakan Pasal 201 ayat 9 dan Penjelasan Pasal 201 ayat…
-
Seorang pedagang pecel lele dari Probolinggo, Muhammad Hasan Basri menggugat UU …
Seorang pedagang pecel lele dari Probolinggo, Muhammad Hasan Basri menggugat UU Perdagangan ke Mahkamah Konstitusi (MK). Pangkal masalahnya, harga minyak goreng sudah kelewat mahal sehingga ia tidak bisa jualan pecel lele. Ia menggugat Pasal 29 Ayat (1) UU Perdagangan. Muhammad Hasan Basri yang sehari-hari berjualan ayam goreng/lele goreng, merasa harga migor sudah tidak terjangkau.…
-
Mahkamah Konstitusi (MK) memerintahkan DPR dan Pemerintah untuk memperbaiki UU C…
Mahkamah Konstitusi (MK) memerintahkan DPR dan Pemerintah untuk memperbaiki UU Cipta Kerja dalam jangka waktu 2 tahun ke depan. Informasi tersbut kembali ditegaskan oleh Menteri Koordinatir bidang Perekonomian Airlangga Hartarto. Airlangga menegaskan, selama masa perbaikan itu, UU Cipta Kerja tetap berlaku. Simak pernyataan Airlangga di gambaer berikut. via @detikfinanceofficial #detikcom #UUCiptaKerja…
-
Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan memerintahkan DPR dan Pemerintah untuk mempe…
Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan memerintahkan DPR dan Pemerintah untuk memperbaiki UU Cipta Kerja dalam jangka waktu 2 tahun ke depan. Bila tidak diperbaiki maka UU yang direvisi oleh UU Cipta Kerja, dianggap berlaku kembali. “Menyatakan pembentukan UU Nomor 11 Tahun 2021 tentang Cipta Kerja tidak mempunyai ketentuan hukum yang mengikat secara bersyarat sepanjang tidak…