Tag: agus nurpatria
-
Putri Klaim Korban tapi Sambo yang Cerita Bikin Hakim Bertanya-tanya
Jakarta – Mantan Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo disebut sebagai pihak yang menceritakan dugaan pelecehan terhadap istrinya, Putri Candrawathi, ke penyidik. Hakim pun bertanya-tanya mengapa Sambo yang bercerita padahal Putri yang disebut sebagai korban. Keheranan itu disampaikan hakim yang mengadili kasus dugaan perusakan CCTV hingga menyebabkan terhambatnya penyidikan pembunuhan Brigadir Yosua dengan terdakwa mantan Karo…
-
Bersaksi di Sidang Irfan Widyanto, Ariyanto Sebut Sambo Tempramental
JAKARTA, KOMPAS.TV – Dalam sidang kasus perintangan penyidikan pembunuhan Yosua, Kamis (10/11) kemarin, petugas harian lepas di divisi Propam Polri, Ariyanto, menyebut Ferdy Sambo memiliki sifat temperamen. Saat ditanya pengacara terdakwa Irfan Widyanto, mengenai sifat Ferdy Sambo, awalnya Ariyanto hanya menyebut ia tak pernah mendapat teguran, urusan pekerjaan. Baca Juga Saksi Ariyanto Ditanya Soal Hubungan…
-
Hendra Kurniawan Bersikeras Hanya Ikuti Perintah Ferdy Sambo, Begini Tanggapan Pakar Hukum!
JAKARTA, KOMPAS.TV – Dua terdakwa yakni Hendra Kurniawan dan Agus Nurpatria dilakukan sidang pemeriksaan saksi di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan pada Kamis (27/10). Sebanyak 7 dari 10 orang saksi yang diundang hadir pada sidang hari ini. Salah satu saksi, Aditya Cahya memberikan kesaksian bagaimana ia bisa menemukan kejanggalan dalam rekaman CCTV yang kosong di…
-
Mengemuka Telepon Ferdy Sambo ke Tim CCTV Km 50 Usai Terbunuhnya Yosua
Jakarta – Mantan Kadiv Propam Polri, Ferdy Sambo, sempat menelepon salah satu tim CCTV di kasus Km 50 setelah Brigadir Yosua Hutabarat tewas di rumah dinasnya. Kasus Km 50 sendiri merujuk peristiwa tewasnya enam anggota Laskar FPI di Tol Jakarta-Cikampek pada 2020. Anggota tim CCTV Km 50 itu adalah AKBP Ari Cahya alias Acay yang…